Bagaiamana perasaanmu, jika engkau mendapati dirimu berada dalam masalah kemustahilan yang sama persis seperti ayahmu alami? Mungkin seperti itu perasaan Ishak, ketika ia mandapati bahwa istrinya mandul dan tidak juga melahirkan setelah sekian lama. Tentunya Ishak hafal benar akan masalah...
Layout A (with pagination)
Yakub adalah salah satu tokoh sentral dalam sejarah orang Israel, malahan dari namanya-lah, orang Israel mewarisi nama bangsa mereka turun temurun, hingga saat ini. Di dalam Alkitab, selalu disebutkan Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub, dan menariknya, kisah Yakub dituliskan lebih...
Ada dua orang yang sedang berdoa. Yang satu, seorang pemuka agama, berdoa dengan confident yang pasti, berdiri tegak, menengadahkan kepala ke langit. “Ya Allah, aku bersyukur, aku orang beriman dan saleh, aku bukan pembunuh, aku bukan kriminal, tidak suka main PSK, bukan...
oleh: George Sicillia (dimuat seijin penulis) Gereja saya sedang menyiapkan pelayanan ke beberapa wilayah, karena apalah artinya anugerah bila kita tidak berbagi. Bicara berbagi, tidak selamanya tentang uang dan materi, walau tak bisa disangkal bahwa semua itu perlu. Bicara berbagi adalah...
Kata Mark Twain, ada dua momen di dalam hidup kita yang penting. Yang pertama, adalah ketika kita dilahirkan dan yang kedua ketika kita mengetahui untuk apa kita hidup. Waktu remaja, yang saya baca dari Kho Ping Hoo, ada tiga saat; waktu kita dilahirkan, waktu kita menikah dan waktu kita...